Posts

Showing posts with the label Otomatisasi

4 Dampak Otomatisasi Perkantoran Terhadap Pekerja dan Pekerjaan

Image
Dampak Otomatisasi Perkantoran Terhadap Pekerja dan Pekerjaan : Dampak Otomatisasi Perkantoran Terhadap Pekerja dan Pekerjaan ini sangat berdampak sekali terhadap angkatan kerja wanita, pekerja profesional dan teknis, manajer dan administrator dan pegawai administrasi. Berikut ini beberapa penjelasan dari dampak otomatisasi perkantoran terhadap pekerja dan pekerjaan : 1. Angkatan Kerja Wanita. Karena wanita yang bekerja semakin hari semakin meningkat, hal ini ditandai dengan banyaknya bidang pekerjaan yang juga di geluti oleh kaum wanita. Perkembangan teknologi yang canggih mengharuskan wanita juga mampu beradaptasi dengan komputer dan mampu bersaing dengan laki-laki. 2. Pekerja Profesional dan Teknis. Meningkatnya permintaan barang dan jasa karena pertambahan penduduk akan membutuhkan pekerja profesional dan pekerja teknis. 3. Manajer dan Administrator. Perubahan Organisasi , penggunaan mesin dalam bidang perkantoran mengakibatkan perubahan pada susunan mana...

Dampak Otomatisasi Perkantoran Terhadap Pendidikan dan Pelatihan Pegawai

Image
Dampak Otomatisasi Perkantoran Terhadap Pendidikan : Perubahan terhadap struktur pekerjaan dapat menyebabkan permintaan terhadap pegawai yang terampil terus meningkat. Hal ini karena peluan kerja untuk orang yang tidak memiliki keterampilan terus berkurang. Pekerja dengan pendidikan tinggi yang terus bertambah memaksa mereka bekerja sebagai pegawai administrasi. Selain itu lowongan pekerjaan hanya diperuntukan bagi orang yang memiliki ijazah formal. Akibatnya peluang kerja bagi masyarakat yang berpendidikan nonsarjana menjadi berkurang dan terjadi peningkatan pengangguran. Adanya berbagai jenis pekerjaan diperusahaan maka dibutuhkan pelatihan diberbagai tingkat pendidikan. Manajer kantor dapat menetapkan standar bagi operasional kantor, sehingga para pengajar memahami klasifikasi pekerjaan yang dibutuhkan. Walaupun Otomatisasi Perkantoran dalam Kantor tidak akan mengurangi kebutuhan terhadap pegawai. Karena mereka tidak lagi mengerjakan pekerjaan secara rutin. Aka...

2 Dampak Otomatisasi Perkantoran Terhadap Manajemen Menengah

Image
Dampak Otomatisasi Perkantoran : Dengan adanya otomatisasi, maka pekerjaan manajemen ditingkat menengah dapat diprediksi akan menjadi berkurang. Namun hal ini tidak sepernuhnya benar. Dengan meningkatnya aplikasi proses data elektronik, maka kebutuhan terhadap manajer yang melakukan proses data akan meningkat. Ada dua alasan mengapa pekerjaan manajemen menengah tidak berkurang, diantarannya yaitu : Pertama, keputusan manajerial pada tingkat ini terlalu jauh dari analisis mekanik, sebaliknya dengan adanya komputer manajer membuat keputusan yang lebih baik. Kedua, dengan adanya peralatan Otomatisasi membuat pekerjaan menjadi lebih cepat, namun tidak berarti peralatan tersebut selalu digunakan. Maka peran manajer menengah dibutuhkan untuk menelaah penggunaan peralatan Kantor yang benar-benar dibutuhkan. Baca juga: Tujuan Otomatisasi Perkantoran . Pengertian Otomatisasi Perkantoran . Dampak Otomatisasi Perkantoran Terhadap Pendidikan . Dampak Otomatisasi Perka...

Tujuan Otomatisasi Perkantoran Menurut Para Ahli

Image
Tujuan Otomatisasi Perkantoran : Seiring dengan kemajuan zaman yang cukup pesat, perngkat komputer super canggih beserta perangkat lunak yang mendukungnya menjadikan kantor bisa semakin maju pesat. Sehingga semua pendataan, perhitungan keuangan, Penyimapan bisa tersimpan otomatias dengan satu kalik klik. Asal mula ' Otomatisasi Perkantoran " di awal 1960-an, ketika IBM menciptakan istilah word-processing untuk menjelaskan kegiatan devisi mesin TIK listriknya. Bukti nyata, pada tahun 1964-an, ketika IBM memasarkan mesin yang disebut Magnetic Tape atau Selectric Typewriter (MT/ST) yaitu mesin ketik yang dapat mengetik kata-kata yang telah direkam dalam pita magnetik secara otomatis. Kata " Otomatisasi " ini sendiri memiliki pengertian penggunaan mesin untuk menjalankan tugas fisik yang biasa dilakukan oleh manusia. Otomatisasi kantor biasanya dikenal dengan istilah Office Automation atau OA. Tujuan Otomatisasi Kantor secara umum adalah sebagai berikut: Pen...

Dampak Otomatisasi Perkantoran Terhadap Operasi Perusahaan

Image
Dampak Otomatisasi Perkantoran : Dengan adanya otomatisasi perkantoran membuat banyak perusahaan mulai memusatkan operasional mereka dengan menggunakan sistem informasi komputer di seluruh pusat untuk mengumpulkan, mengolah dan mengirim data ke seluruh dunia. Semua perkembangan yang terjadi akibat otomatisasi perkantoran membawa pemikiran baru dalam struktur usaha dan konsep manajemen. Akibat kemanjuan teknologi manajemen dapat berada dalam kendali satu atap. Sentralisasi proses informasi, pembentukan sistem total, dan kemampuan memproyeksi tujuan, biaya dan anggaran perusahaan secara akurat memerlukan pemahaman tentang fungsi manajerial yaitu perencanaan, pengorganisasian, pengarahan dan pengendalian. Otomatisasi dalam Kantor tidak akan mengurangi kebutuhan terhadap pegawai. Mereka tidak lagi mengerjakan pekerjaan rutin. Tetapi masih dibutuhkan untuk mengumpulkan data, menyiapkan input bagi mesin, menjalankan mesin dan menerjemahkan output mesin. Baca juga:...

Tujuan Otomatisasi Kantor Secara Umum adalah

Image
Tujuan Otomatisasi Kantor : Seiring dengan kemajuan zaman yang sangat pesat, komputer super canggih beserta perangkat lunak yang mendukung nya menjadikan kantor bisa semakin maju pesat. Seperti semua pendataan, perhitungan keuangan dan penyimapan bisa tersimpan secara otomatias dengan hanya melakukan satu kalik klik saja. Sedangkan Tujuan Otomatisasi Kantor secara umum adalah sebagai berikut: 1. Penggabungan penerapan tekonologi. 2. Memperbaiki proses pelaksanaan pekerjaan di kantor. 3. Meningkatkan produktifitas dan efektivitas pekerjaan. 4. Otomatisasi kantor memberikan kemampuan antar manajer untuk saling melakukan komunikasi dengan lebih baik dalam memecahkan masalah. 5. Peningkatan komunikasi dapat menghasilkan keputusan yang lebih baik dan lebih cepat. Akan tetapi otomatisasi perkantoran juga mempunyai tujuan yang lebih spesifik. Sedangkan untuk tujuan otomatisasi perkantoran yang lebih rinci pada masa kini adalah sebagai berikut: 1. Pendapatan yang lebih ti...

Tujuan Otomatisasi Perkantoran Pada Masa Kini

Image
Tujuan Otomatisasi Perkantoran : Seiring dengan perkembangan kemajuan zaman, komputer super canggih beserta perangkat lunak yang mendukungnya menjadikan kantor bisa semakin maju pesat. Semua pendataan, perhitungan keuangan, Penyimapan bisa tersimpan secara otomatias dengan hanya melakukan satu kalik klik. Akan tetapi otomatisasi perkantoran juga mempunyai tujuan yang lebih spesifik. Untuk tujuan otomatisasi perkantoran yang lebih rinci pada masa kini adalah sebagai berikut: 1. Pendapatan yang lebih tinggi dengan biaya yang lebih murah. 2. Komputer tidak menggantikan pekerjaan saat ini , tetapi komputer menunda penambahan tenaga pegawai akibat beban pekerjaan yang meningkat karena kemampuan komputer yang fleksibel. 3. Pemecahan masalah kolompok atau tim 4. Cara otomatisasi kantor berkontribusi pada komunikasi ke dan dari manajer membuatnya sangat cocok diterapkan untuk memecahkan masalah. 6. Meminilasir Pembukuan dari Perangkat keras sehingga tercipta ruangan yang lebih ...

Manfaat Otomatisasi Perkantoran Bagi Perusahaan

Image
Manfaat Otomatisasi Perkantoran : Asal mula otomatisasi perkantoran di awal 1960-an, ketika IBM menciptakan istilah word-processing untuk menjelaskan kegiatan devisi mesin TIK listriknya. Bukti nyata, pada tahun 1964-an, ketika IBM memasarkan mesin yang disebut Magnetic Tape atau Selectric Typewriter (MT/ST) yaitu mesin ketik yang dapat mengetik kata-kata yang telah direkam dalam pita magnetik secara otomatis. Kata "Otomatisasi" ini sendiri memiliki pengertian penggunaan mesin untuk menjalankan tugas fisik yang biasa dilakukan oleh manusia. Otomatisasi kantor biasany dikenal dengan istilah Office Automation atau OA. Manfaat Otomatisasi Perkantoran : Otomatisasi perkantoran terkait dengan berbagai komponen dalam menangani informasi, mulai dari input hingga distribusi dengan memanfaatkan bantuan teknologi secara optimal dan campur tangan manusia secara minimal. Dengan demikian, otomatisasi perkantoran akan membuat informasi menjadi lebih mudah dan murah digunakan, dipi...

9 Otomatisasi Administrasi Perkantoran Menurut Para Ahli yang Benar dan Rapih

Image
Otomatisasi Perkantoran : Manajemen perkantoran ialah rangkaian aktifitas merencanakan, mengorganisasikan, mengarahkan, mengawasi, serta mengontrol hingga penyelenggaraan pada suatu Perihal berjalan tertib. Dalam perkantoran kekinian segala aktivitas manajemen perkantoran dikerjakan dengan memakaikan alat-alat otomasi perkantoran, salah satu ialah perangkat komputer dengan beragam software yang dibutuhkan buat menjalankan kegiatan-kegiatan perkantoran, perangkat komunikasi yang memadai, kantor virtual, organisasi virtual, serta lain-lain. Sistem informasi teknologi dibutuhkan dalam manajemen perkantoran kekinian dalam menjalankan aktifitasnya, yaitu buat menuliskan segala transaksi yang berlangsung dalam aktivitas perkatoran tersebut, disamping itu juga buat mengolah data-data transaksi tersebut sehingga menjadi informasi yang lebih bermanfaat berupa report. Dari masa ke masa informasi merasakan perkembanagan yang amat laju seiring dengan pernyebaran ilmu teknologi informasi, de...

Pengertian Otomatisasi Administrasi Perkantoran Menurut Para Ahli, Manfaat, Tujuan dan Dampaknya

Image
Pengertian Otomatisasi Perkantoran : Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia otomatisasi berarti penggantian  tenaga manusia dengan tenaga mesin yang secara otomatis melakukan dan mengatur pekerjaan sehingga tidak memerlukan lagi pengawasan manusia. Otomatisasi kantor adalah penggunaan alat elektronik untuk memudahkan komunikasi formal dan informal terutama berkaitan antara komunikasi informal dengan orang-orang di dalam dan di luar perusahaan untuk meningkatkan produktivitasnya. Waluyo menjelaskan bahwa era otomatisasi perkantoran dimulai bersamaan dengan berkembangnya teknologi informasi, penggunaan perangkat komputer untuk keperluan perkantoran. Sistem otomatisai kantor didefenisiskan sebagai sistem informasi berbasis teknologi komunikasi yang mengumpulkan, memproses, menyimpan dan mendistribusika pesan, dokumen dan komunikasi elektronik lainnya antar individu, kelompok kerja dan organisasi. Otomatisasi Perkantoran Otomatisasi kantor terdiri atas semua sistem elekt...